Selasa, 07 Oktober 2014

Renungkanlah

SERAKAH SIH !!!

“Buanglah dari hatimu segala keserakahan!” (Kolose 3:5)
Serakah artinya ingin mendapat lebih banyak dari apa yang sudah dimiliki. Kalau serakah, kita bukan cuma tidak mendapat lebih banyak, tapi bisa jadi yang sudah dimiliki hilang.
Alkisah, ada seekor anjing sedang berjalan keluyuran ke sana-kemari tidak ada tujuan. Dia masuk ke dalam pasar sambil melihat-lihat kesibukan orang berbelanja. Kemudian sang anjing melintas melewati toko daging. Sebenarnya dia tidak mempunyai rencana untuk mencuri daging. Tapi ketika ia melihat betapa sibuknya pemilik toko melayani pembeli, hatinya tergoda. “Ah, kesempatan besar nih.
Si tukang daging yang galak dan pelit itu sedang repot dengan ibu-ibu yang rewel dan cerewet. Hmmm…hm… lihat saja, topinya sampai kocar-kacir, rambutnya awut-awutan; celemeknya sudah kotor dan basah oleh keringat. Ho..ho..ho.. kalau aku tidak segera mengambil kesempatan ini… wuih, tidak tentu sepotong tulangpun kuperoleh.”Selanjutnya........serakah sih

RENUNGAN YANG LAINYA :
1. JIKA ALLAH BERTANYA
2. MEMBUAT TUHAN BERSUKACITA
3. YAKINKAH KAKAK MASUK SORGA
4. 10 KUALITAS PRIBADI YANG DI SUKAI
5. BAGAIMANA CARANYA AGAR KITA MASUK SORGA
6. KEKUATAN MIMPI
7. IMPOSSIBLE IS NOTHING
8  APA ISI PERCAKAPAN JOSHUA DENGAN OM BEO
9. LAYANI DULU ANAK SENDIRI SEBELUM MELAYANI ANAK ORANG LAIN
10. JANGAN KUATIR
11. sekawanan-angsa-dan-badai-salju.html

1 komentar: